Pelatihan Aplikasi CIP-NUDP untuk SKPD Gelombang Ke-2 di Kota Jayapura

Jayapura, admediapapua.com- Ditjen Bina Pembangunan Daerah – Kementerian Dalam Negeri Kepala Sub Direktorat Perumahan dan Kawasan Permukiman Nitta Rosalin SE. MA melaksanakan pelatihan (training) memantau melalu zoom untuk Penerapan Sistem Aplikasi Capital Investment Planning-National Urban Development Project (CIP-NUDP) Gelombang Ke-2 di Kota Jayapura yang sedang berlangsung, Selasa, (11/06/2024).

Baca Selengkapnya

Peran Kampung dan Kelurahan Dalam Melaksanakan 8 Aksi Konvergensi Untuk Menurunkan Stunting

Jayapura, Teraspapua.com – Dalam rangka pelaksanaan program penurunan stunting, sangat diperlukan peran pemerintahan Kampung dan Kelurahan dalam melaksanakan 8 aksi konvergensi, mulai dari analisis situasi, penyusunan rencana kegiatan, rembuk stunting, peraturan bupati/walikota percepatan penurunan stunting, pembinaan kader dan pemerintahan desa/kelurahan, sistem manajemen data stunting, pengukuran dan publikasi stunting, serta reviu kinerja tahunan.

Baca Selengkapnya